*Pengertian Media Sosial Secara umum media sosial merupakan suatu media daring dengan para pemakainya dapat dengan mudah berpartisipasi, berbagi, yang membuat yang mencakup blog, jejaring sosial, wiki, forum dan dunia virtual. Namun ada pendapat lain dari beberapa para ahli tentang apa itu media sosial. *Karakteristik Media Sosial Karakteristik dari media sosial adalah sebagai berikut: · Partisipasi Media sosial merupakan sebagai pendorong adanya kontribusi dan umpan balik dari setiap orang yang tertarik atau memiliki minat memakainya, sampai bisa mengaburkan batas antara media dan audience. · Keterbukaan Banyak media sosial yang terbuka untuk umpan balik dan juga partisipasi melalui suatu voting, berbagi dan juga komentar. Kadang-kadang batasan untuk mengakses dan menggunakan isi pesan (perlindungan password pada isi cenderung dianggap aneh) · Perbincangan Media sosial sangat mungkin membuat adanya perbincangan ataupun pemakaian secara dua arah. · Keterhubungan Banyak media sosial ber
Komentar
Posting Komentar